Semarang – Pendidikan Bahasa Jepang merupakan salah satu bidang yang menuntut perbaruan terus menerus dalam strategi pengajarannya. Asosiasi Studi Bahasa Jepang Indonesia dan Universitas Dian Nuswantoro menggelar seminar internasional Bahasa Jepang di Kampus Udinus. (hid)