Semarang – Sumber daya manusia Indonesia terutama tenaga kerja terampil dan produktif ternyata hanya berjumlah 55 juta jiwa di tahun 2014 ini, atau tepatnya peringkat 16 dunia. Tentu saja untuk meningkatkan jumlah ini, dunia pendidikan perlu selaras dengan dunia usaha dan industri, karena dunia pendidikan merupakan ujung tombak pelatihan SDM siap kerja. (hid)