Cari Berita



Lomba Menulis Cerpen dalam Dinus Fest 2015

08 January 2015, 11:05:07


Pendidikan



Semarang - Dinus Festival 2015 tahun ini diisi dengan berbagai macam lomba, workshop dan expo. Salah satunya adalah lomba menulis cerpen tingkat SMA dan SMK. Lomba ini mendapat sambutan antusias dari para peserta. (hid)


Komentar

TOP