Cari Berita



Kakek Asal Uruguay Keliling Dunia Naik Motor

26 June 2015, 15:26:13


Peristiwa



Semarang - Seorang kakek asal Uruguay nekat melakukan perjalanan keliling dunia dengan mengendarai sepeda motor. Berbekal sepeda motor Honda Phantom, hampir setahun lalu ia mengawali perjalanannya. Dari Semarang ia akan melanjutkan perjalanannya menuju Bandung. (hid)


Komentar

TOP