Semarang – Kerjasama Universitas Dian Nuswantoro dengan beberapa universitas di luar negeri tidak perlu diragukan lagi. Beberapa waktu yang lalu, delegasi Osaka International University mengunjungi Udinus, guna memaparkan perkembangan kerjasama dengan universitas tersebut.