Cari Berita

Warga Rela Antre Dapatkan Gas LPG 3 Kg

04 February 2025, 16:58:49


Teknologi



Kebijakan Menteri ESDM yang menghapus pengecer dari rantai distribusi LPG 3 kilogram membuat warga harus rela antre di pangkalan LPG. Sayangnya stoknya pun terbatas, sehingga warga yang sudah antre tidak mendapatkan gas LPG 3 kilogram yang dibutuhkan.


Komentar

TOP