Ikatan alumni UDINUS bekerja sama dengan BNN Provinsi Jawa Tengah, menggelar Fun Run Five Kei. Kegiatan yang pertama kali digelar UDINUS ini, diikuti sekitar seribu pelari.