Proses verifikasi tunjangan kesejahteraan guru swasta atau TKGS di Kabupaten Kudus, saat ini menjadi sorotan. Komisi D DPRD Kudus meminta kepada pihak terkait, untuk mempercepat proses verifikasi yang dinilai mulai molor.
Cari Berita