Cari Berita

HUT Ke 54, SMK Muhammadiyah 1 Semarang Gelar Olah Raga Bersama

14 January 2026, 16:32:33


Feature



Peringati HUT ke 54, SMK Muhammadiyah satu semarang gelar olah raga Bersama, dan luncurkan bus sekolah. Dengan usia yang sudah lebih dari setengah abad ini, SMK Muhammadiyah satu berkomitmen untuk terus maju, dan menjadi sekolah unggulan di Kota Semarang.


Komentar

TOP