Semarang - Pasangan calon walikota Semarang nomor urut 3 Sigit Ibnugroho - Agus Sutyoso menjamin tak akan menggusur PKL dan menyunat dana Musrenbang jika nantinya terpilih menjadi walikota dan wakil Semarang. Ia berkomitmen akan memberikan dana Musrenbang secara penuh supaya pembangunan dapat terlaksana dengan baik. (hid)
