Semarang - Ketiga pasangan calon menyetujui desain foto dalam surat suara. Namun begitu pasangan nomor urut 2 Hendi Ita memilih merevisi foto yang awalnya ada logo partai dan tulisan hebat menjadi berkostum hanya putih bersih. Setelah disetujui, surat suara akan langsung dicetak dan didistribusikan sebelum coblosan tanggal 9 Desember nanti. (hid)
