Cari Berita



Warga Tolak Kawasan Industri

14 November 2016, 14:42:07


Peristiwa



Kendal - Sekitar 300 warga yang tergabung dalam liga Sedulur Bahurekso Kendal akhir pekan lalu menggelar aksi unjuk rasa di kantor bupati Kendal Jawa Tengah. Massa dengan atribut sejumlah ormas  meminta bupati Kendal tidak menghadiri peresmian Kawasan Industri Kendal yang dilakukan Presiden Joko Widodo dan Perdana Menteri Singapura Senin pekan ini. Warga menilai, Kendal hanya menjadi jajahan Singapura dengan pembangunan Kawasan Industri Kendal. (eddi/hid)


Komentar

TOP