Dinus Inside 2014, Rektor Sampaikan Keunggulan Setiap Fakultas
02 September 2014, 02:15:10
Pendidikan
Semarang – Memasuki tahun ajaran baru 2014, Universitas Dian Nuswantoro Semarang menggelar pengenalan mahasiswa baru dalam Dinus Inside. Sebanyak 2.857 mahasiswa baru mengikuti Dinus Inside yang digelar di Lapangan Gedung G. (hid)